About

Photobucket





03 Januari, 2016

Pantai Nusa Dua

         Pantai Nusa Dua adalah salah satu pantai yang ada di sisi tenggara Bali. Masih satu trip dengan Tanjung Benoa, pantai ini juga dipenuhi deretan hotel-hotel berbintang yang menguasai hampir seluruh pesisir pantai. Maklum saja, memang karena pantai Nusa Dua memiliki hamparan pasir putih dan ombak yang tenang, sehingga membuat para wisatawan asing betah untuk berjemur ria. Ada beberapa komplek pantaidi Nusa Dua, salah satu nya adalah Pantai Seni. Koordinat dari Pantai Nusa Dua adalah S 08"47.922'   E 115"14.121' . Walupun begitu untuk masuk ke pantai ini hanya perlu membayar tiket parkir saja sebesar Rp 2.000 saja.


























0 komentar:

Posting Komentar

silahkan yang ingin ngobrol atau berkomentar disini :

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More